Penjelasan modul dan kasus
Pada percobaan ini menggunakan modul ATMega8535 dimana pada percobaan ini menggunakan push button sebagai inputannya.
Studi kasus:
Percobaan 1 Menghidupkan dan mematikan lampu dengan push button
Percobaan 2 Menyalakan lampu LED ke 8 dengan tombol push pertama
Percobaan 3 Menghidupkan LED dengan melakukan persyaratan berikut:
Dasar Teori:
Tombol adalah salah satu komponen yang paling sering digunakan pada aplikasi elektronik. Umumnya jenis tombol ada 2 macam, yaitu tombol Push Button (Tombol Tekan) dan Tombol Toggle (On/Off) atau biasa disebut dengan sakelar.
Perancangan
Daftar Komponen :
- ATMega8535
- Push Button
- LED
Kode program
Pembahasan Praktikum
- Menyalakan LED pertama dengan push button pertama
- Menyalakan LED bernomor genap dengan push button kedua
- Menyalakan LED bernomor ganjil dengan push button ketiga
- Menyalakan LED 1,2,4,5,7,8 dengan push button keempat
- Animasi LED kiri ke kanan dengan push button kelima
- Animasi LED kanan ke kiri degan push button keenam
- Animasi LED 1,8; 2,7; 3,6; 4,5 dengan push button ketujuh
- Animasi LED 1,8; 2,7; 3,6; 4,5; 3,6; 2,7; 1,8 dengan push button ke 8
Kesimpulan
- Percobaan ini mengingatkan kembali cara penggunaan if, else if, dan else pada pemograman bahasa C.
- Percobaan ini mengajarkan cara penggunaan delay pada program C untuk ATmega8535.
- Percobaan ini mengajarkan cara membaca inputan dari push button, untuk diproses dalam if-else condition, yang menghasilkan LED menyala dalam urutan yang sudah ditentukan dalam kondisi.
Incoming Terms
- Dasar Teori Menyalakan Led Dengan Push Button
- Praktikum Push Button
- Laporan Praktikum Push Button
- Laporan Pemograman Tombol Dan Led