Gunung Agung Berstatus Awas, Begini Kondisi Terkini Para Pengungsi

instagram karangasem24jam

Naiknya status Gunung Agung dari ‘Siaga’ menjadi ‘Awas’ pasca erupsi membuat semakin banyak warga memutuskan untuk mengungsi ke tempat yang lebih aman. Salah satunya di GOR Swecapura, Desa Gelgel, Kabupaten Klungkung. Berikut ini beberapa foto kondisi terkini para pengungsi yang sudah berada di GOR Swecapura.

 

Tak hanya di GOR Swecapura, kabarnya warga yang mengungsi akibat erupsi Gunung Agung juga tersebar di 7 kabupaten di sekitar Gunung Agung.

Hari ini diperkirakan 90.000 warga akan dievakuasi akibat erupsi Gunung Agung ini.

Meski tindakan evakuasi cepat dilakukan, sudah ada satu orang pengungsi yang dinyatakan telah meninggal dunia.

https://www.instagram.com/p/Bb-3mX9nsxD/

Mari kita doakan bersama agar saudara-saudara kita yang berada di pengungsian sekitar Gunung Agung tetap dalam kondisi sehat dan selamat.

 

Share Button
Published
Categorized as Artikel

By Rinaldo Jonathan

Admin of this site. Artis papan PCB. #zoneRinaldo #Controllerism Studio Demon, Stage Angel, Sleepy Developer, Smoke free. Kalkud SHS 2012, PCR G15.

Leave a Reply

Verified by ExactMetrics